Anak Mulai Belajar Berpuasa, Bagaimana Peran Orang Tua

Orang tua memainkan peran krusial dalam mendampingi anak yang mulai berpuasa, baik dari aspek fisik, emosional, maupun spiritual. Berikut penjelasannya: 1. Pendidikan dan Pemahaman 2. Persiapan Fisik dan Mental 3. Dukungan Emosional 4. Pembelajaran Spiritual 5. Komunikasi Terbuka 6. Penyesuaian dengan Kemampuan Anak 7. Perayaan Keberhasilan Dengan pendekatan yang penuh kesabaran dan kreativitas, orang tua…

Share
Read More

Autisme (Gangguan Spektrum Autisme/ASD)

Autisme (Gangguan Spektrum Autisme/ASD) dalam sudut pandang Psikologi 1. Definisi dan Gambaran Umum Autisme, atau Gangguan Spektrum Autisme (ASD), adalah kondisi neurodevelopmental (perkembangan saraf) yang memengaruhi cara seseorang berkomunikasi, berinteraksi sosial, dan mengalami dunia sekitar. Istilah “spektrum” mencerminkan variasi gejala dan tingkat keparahan yang luas. ASD bukan penyakit, melainkan perbedaan dalam perkembangan otak yang bersifat…

Share
Read More

Tips menghadapi Permasalahan Hidup

Dalam hidup, kita tidak bisa terlepas dari namanya permasalahan hidup. Ketika masalah datang dalam hidup kita, fokus pada penyelesaian ternyata jauh lebih baik untuk keberlangsungan hidup kita ke depan. Pertanyaan “kenapa ini bisa terjadi?” boleh diajukan, tetapi jika kita terus-terusan fokus untuk mencari tahu jawaban dari kata “kenapa”, kita akan banyak menghabiskan waktu kita. Akan…

Share
Read More

Konsultasi Anak Dan Dewasa

Konsultasi penilaian disesuaikan untuk memenuhi kebutuhan orang dewasa dan anak-anak. Kami membantu Anda menemukan jawaban yang Anda butuhkan, sehingga Anda dapat memperoleh jenis bantuan yang tepat. Autism spectrum disorder (ASD) atau autisme atau dengan autis adalah gangguan perkembangan saraf. Gangguan ini mempengaruhi perkembangan bahasa anak. Hal tersebut hanya dapat didiagnosis oleh tenaga profesional Psikolog yang memiliki…

Share
Read More

MENGELOLA EMOSIONAL ANAK

Mengelola emosi anak adalah proses penting yang membantu mereka tumbuh menjadi individu yang sehat secara emosional. Berikut adalah beberapa cara yang efektif untuk membantu anak mengelola emosinya: Mengidentifikasi Emosi: Mengekspresikan Emosi dengan Sehat: Memberikan Contoh yang Baik: Menggunakan Teknik Relaksasi: Mendiskusikan Perasaan secara Terbuka: Menggunakan Seni sebagai Media Ekspresi: Membangun Rutinitas yang Stabil: Menggunakan Humor:…

Share
Read More

TEST IQ ANAK DAN REMAJA

Test psikologi | Test IQ Anak dan Remaja Dapatkan layanan test IQ dan Minat Bakat yang memberikan gambaran kecerdasan umum, kemampuan individu dalam bisang-bidang khusus, dan mengetahui kecenderungan individu terhadap sesuatu akan minat dan bakatnya. yang langsung dilayani oleh Psikolog Profesional yang memiliki jam terbang serta sering menjadi narasumber diberbagai media televisi, media sosial dan…

Share
Read More

Test Kesiapan Masuk SD / Sekolah Dasar

Tes kesiapan masuk SD ialah serangkaian kegiatan yang yang memiliki tujuan dalam mengenali kemampuan yang dimiliki anak serta kematangan di dalam perkembangannya. Dalam tes kesiapan masuk SD ini dapat membantu khususnya orang tua serta pihak sekolah kedepannya dalam mengenali berbagai macam aspek perkembangan dan pertumbuhan pada anak yang nantinya dapat berguna untuk mendukung dan kemudahan…

Share
Read More

Menjaga Kesehatan Mental

Di dunia yang sudah maju ini, sangat penting untuk setiap individu dalam menjaga kesehatan mentalnya. Karena jika suatu individu tidak memiliki mental yang sehat, maka individu tersebut tidak mungkin dapat membantu kesehatan mental orang lain yang berada disekitarnya, baik teman, kerabat kerja, keluarga, dan lain-lain. Dan ada banyak sekali cara untuk suatu individu menjaga kesehatan…

Share
Read More

Tips Kelola stress Pada Anak & Remaja

Kita perlu tahu penyebab-penyebab yang dapat membuat anak kita stress baik itu pengaruh lingkungan atau pengaruh lainnya. Para orang tua yang sudah menyekolahkan anaknya patut untuk bekerja sama dengan guru yang mendidik anaknya disekolah, hal ini diperlukan untuk dapat mengetahui apa saja yang dilakukan guru terhadap anak-anak. Dengan kita membantu anak untuk dapat tidur dengan…

Share
Read More

Tips Menghadapi Stress Terkait Pekerjaan

Stress terkait pekerjaan adalah pola reaksi yang terjadi saat pekerja dihadapkan pada tuntutan pekerjaan yang tidak sesuai dengan pengetahuan, ketrampilan, dan kemampuan pekerja, sehingga mereka membutuhkan daya adaptasi yang lebih tinggi dan upaya yang lebih keras untuk menyelesaikan pekerjaan. Kelola stress Jeda Latihan Fisik Terprogram Penelitian telah membuktikan bahwa olahraga ringan sampai sedanf, seperti jalan…

Share
Read More